Pesawat

Konten [Tampil]
Pesawat - Pastinya sudah tidak asing lagi dengan yang namanya pesawat apalagi yang sering berpergian ke luar daerah ataupun ke luar negeri dengan menggunakan pesawat. Dan yang bagi yang belum menaiki sebuah pesawat pastinya sudah melihat pesawat melintas di atas langit di dekat rumah ataupun desa kita sendiri.


Pesawat sendiri merupakan sebuah kendaraan yang menggunakan mesin dimana jalur yang dilintasinya adalah langit yang bertekanan udara rendah ataupun tinggi tergantung dari kondisi cuaca serta keadaaan alam sekitar.

Pesawat pertama kali ditemukan oleh dua bersaudara yang saling membantu dalam hal membuat pesawat, mereka pertama kali melihat burung yang bisa terbang dengan bebas sehingga mereka ingin merasakan terbang ke angkasa.

Sehingga mereka menciptakan sebuah kendaraan yang dimana menggunakan baling - baling dengan sayap yang berbentuk persegi panjang, sehingga bisa untuk diterbangkan. Dengan dibantu oleh sebuah tuas yang berfungsi untuk mengendalikan kecepatan dari pesawat pertama tersebut.

Kemudian mereka mencoba menerbangkannya dari atas bukit rumah mereka yang kemudian dapat terbang sejauh beberapa meter dan mendarat di pantai. Kemudian dilakukan perbaikan - perbaikan sehingga mereka bisa menempuh jarak 50 meter.'

Dan penemuannya tersebut merupakan hal yang bagus di dunia sehingga orang - orang mulai mengembangkannya menjadi sebuah pesawat yang kita kenal hingga sekarang ini, dan bisa menempuh jarak yang jauh dalam waktu yang singkat pula.

Pesawat sendiri memiliki tempat transitnya sendiri yang bernama bandara. Untuk bandara sendiri di Indonesia sangatlah banyak dan tersebar di beberapa wilayah di Indonesia sehingga memudahkan masyarakat untuk pergi dari satu daerah ke daerah lainnya.

Dan pesawat sendiri memerlukan waktu sekiranya untuk daerah satu ke daerah lainnya yang jaraknya satu pulau bisa memakan waktu paling lama 2 jam dan itupun lebih singkat jika dibandingkan dnegan menggunakan kendaraan yang lainnya.

Untuk pesawat sendiri diperlukan seorang pilot yang bertugas untuk megatur kendali dari pesawat tersebut supaya dapat terbang dengan bebas dan juga bisa mengetahui kondisi serta situasi yang ada sebelum melakukan penerbangan.

Dan yang perlu diperhatikan sebelum penerbangan adalah cuaca itu sendiri, karena cuaca berpengaruh atau sangat berpengaruh pada penerbangan sebuah pesawat. Sehingga disetiap bandara dipasangkan sebuah alat pengukur cuaca.

Yang fungsi dari alat tersebut adalah untuk mengukur atau memantau cuaca yang akan terjadi pada saat itu apakah akan sangat berbahaya bagi penerbangan ataupun hal lainnya yang bisa menyebabkan bahaya di bandara.

0 Response to "Pesawat"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel